Thursday, October 23, 2014

Cara Mendaftarkan Blog dan Pasang Iklan di PopAds

Setelah kemarin kita sudah membuat akun PopAds.net maka sekarang saatnya kita mulai mengumpulkan pendapatan kita. Untuk bisa mulai mendapatkan uang kita harus mendaftar kan blog kita dan memasang iklan yang di sediakan PopAds di blog kita.

Apakah anda sudah siap untuk mendapatakan uang,,hihi
Jika sudah siap yuk kita mulai daftarkan blog kita
Pertama-tama kita login ke akun PopAds.net kita, isikan dengan username dan pasword yang sudah kita buat kemarin.
Setelah itu pada Publisher Panel pilih New Website
isikan semua data tentang blog anda
kemudian pilih lah jenis iklan yang ingin anda tampilkan, jika ingin banyak iklannya agak pendapatan anda semakin besar cek list za semua nya
Kalau sudah klik Add website.
Dalam tahap ini pihak PopAds akan merevie blog anda paling lam 1x24 jam. 

Setelah menunggu 24 jam akhirnya blog anda pun sudah di approve oleh pihak PopAds
Untuk mendapatkan kode iklan nya silahkan ada pilih Code Generator pada Publisher's Panel
Pilih website anda yang akan dipasang iklan kemudian klik Generate Code
Maka anda akan diberikan Code untuk dipasang pada blog anda.

Setelah itu anda login pada akun Blogger anda pilih Tata Letak lalu Tambahkan Gadget, pilih HTML/Javascript dan pastekan kode PopAds tadi.
Jangan lupa untuk klik Simpan, maka blog anda pun sudah siap untuk menghasilkan uang. 
Setelah iklan terpang anda juga bisa membaca Tips dan Cara Meningkatkan Pendapatan di PopAds

1 comment:

  1. If you are interested in making cash from your visitors with popunder ads, you can embed one of the highest paying networks: Clickadu.

    ReplyDelete